Meski ditengah guyuran hujan, ratusan milenial Ngawi tetap menyambut hangat Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono atau AHY.
pilpres 2024
Sahabat Sandi di Lamongan Optimis Sandiaga Uno Maju di Pilpres 2024
Ratusan relawan Sahabat Sandi memberikan dukungan kepada Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Uno pada pilpres 2024. Sandiaga Uno dipercayai sebagai sosok yang dapat membangkitkan ekonomi rakyat Indonesia.
Sikapi Koalisi Bersatu, Djarot: PDIP Bisa Maju Sendiri, Lebih Aman
Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) belum berpikir untuk membangun koalisi dalam menghadapi Pilpres 2024. PDIP saat ini lebih memilih fokus mengawal program-program kerakyatan pascapandemi Covid-19.
Soal Capres dan Cawapres, Ridwan Kamil Masuk Radar Koalisi Indonesia Bersatu
Kunjungan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, ke kediaman Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto dan Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan secara terpisah bukan sekadar silaturahmi biasa. Tapi memang ada yang dibahas soal Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.
Tidak Genit Pencitraan, Elektabilitas Puan Masih Rendah
Sosok Ketua DPR RI Puan Maharani yang digadang-gadang menjadi calon presiden dari PDIP dinilai memiliki pengalaman dan kinerja teruji.
Ridwan Kamil Dianggap Tidak Layak Masuk Skema Cawapres Sekalipun
Paska bertemu Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto dan Ketua Umum DPP PAN Zulkifli Hasan, muncul spekulasi politik bahwa Ridwan Kamil termasuk salah satu tokoh yang diperhitungkan dalam kontestasi pemilihan presiden (Pilpres) 2024 mendatang.
Pengamat: Bakal Ada Tiga Poros Koalisi di Pilpres 2024
Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 mendatang diprediksi bakal melahirkan tiga poros koalisi partai politik dengan tiga pasangan capres-cawapres.
Pilpres 2024 Diprediksi Bakal Ada Tiga Poros Koalisi
Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 mendatang diprediksi bakal melahirkan tiga pasangan capres-cawapres, dengan tiga poros koalisi partai politik.
Meski Manuver Politik Masih Dinamis, Pilpres 2024 Diprediksi Hanya Hadirkan 2 Pasangan
Para petinggi partai politik (parpol) sudah mulai melakukan safari politik dan membangun komunikasi bahkan koalisi untuk Pilpres 2024. Jika koalisi dapat berlanjut, diprediksi hanya akan ada dua pasangan yang bertarung pada pilpres mendatang.
Dukung Firli Bahuri Maju Capres 2024, Warga Lumajang Pasang Spanduk
Dukungan untuk Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Firli Bahuri maju di Pilpres 2024 terus mengalir.
Airlangga Cocok Gandeng Sandiaga Uno di Pilpres 2024 Karena Sama-sama Pengusaha
Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto dinilai paling cocok didampingi oleh Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Sholahuddin Uno lantaran memiliki latar belakang pebisnis.
Koalisi Golkar, PAN dan PPP untuk Pancingan Parpol Lain?
Partai Golkar, PAN dan PPP sepakat bersatu membangun koalisi untuk bertarung di Pemilu 2024. Ketiganya dinilai sengaja mendeklarasikan koalisi untuk memancing partai politik lain.
Gubernur Sumut Doakan AHY jadi Presiden 2024, Ini Alasannya
Sinyal dukungan kepada Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimuti Yudhoyono untuk menjadi calon presiden (Capres) 2024 disampaikan Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi.
Jokowi Diminta Pecat Menteri yang Mulai Kampanye Capres 2024
Tahapan pemilihan umum (Pemilu) 2024, baik pemilhan legislatif (pileg), pemilihan presiden (Pilpres) hingga pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak baru akan dimulai pada pertengahan tahun 2022 ini.
Anies Diyakini Punya Solusi Jika Terpilih Presiden
Presiden penganti Joko Widodo di tahun 2024 mendatang akan mendapat warisan utang yang menggunung. Karena itu, tantangan presiden mendatang sangat berat.