Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dinilai punya harapan besar kepada Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri usai melakukan silaturahim lebaran Idul Fitri 2022.
pilpres 2024
Hubungan Selalu Baik, Koalisi Demokrat-Golkar pada Pilpres 2024 Berpotensi Terwujud
DPP Partai Demokrat membuka ruang untuk berkoalisi dengan partai manapun pada Pemilu 2024 mendatang, termasuk dengan Partai Golkar. Terlebih, sejak dulu hingga sekarang Demokrat tak pernah ada kendala apapun dengan partai berlambang beringin itu.
Duet Airlangga-AHY Bisa Jadi Kuda Hitam, Tapi Masih Butuh Penjajakan
Peluang Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto berpasangan dengan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) pada Pilpres 2024 mendatang memungkinkan untuk terjadi.
Kalkulasinya Dapat Ditebak, Pilpres 2024 Mengerucut Tiga Poros
Melihat konstelasi politik saat ini, terlihat gelaran Pilpres 2024 akan mengerucut pada tiga poros kandidat pasangan. Untuk itu, tokoh yang getol mensosialisasikan diri perlu berhitung ulang sebelum menyesal karena tidak mendapatkan kendaraan politik.
Spanduk Dukungan Duet Khofifah-Anies Dalam Pilpres 2024 Bererdar Di Lumajang dan Probolinggo
Beredar spanduk dukungan calon presiden (Capres) dan calon wakil presiden (Cawapres) untuk momentum pemilihan presiden (Pilpres) 2024 mendatang. Spanduk itu terpasang di tempat strategis di Kabupaten Lumajang dan di Kabupaten Probolinggo, Selasa (10/05).
Selain Trah Soekarno, Kemiskinan di Jateng Juga Bisa Hambat Laju Ganjar ke Pilpres 2024
Hambatan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo melaju ke Pilpres 2024 mendatang tidak hanya karena dirinya bukan trah Soekarno, sehingga sulit mendapat tiket dari PDI Perjuangan yang menaunginya. Melainkan juga karena kinerja Ganjar di Jawa Tengan yang terus disorot publik.
Ketokohan akan Menjadi Indikator Utama Kemenangan Capres di 2024
Ketokohan figur akan menjadi indikator utama untuk menjadi calon presiden di Pemilu 2024 mendatang. Pasalnya, publik saat ini tidak melihat partai politik dalam menentukan calon presiden yang akan dipilihnya nanti, lantaran tingkat kepercayaan terhadap partai politik menurun drastis.
Dibandingkan Anies dan Ganjar, AHY Punya 2 Modal Riil untuk Hadapi Pilpres 2024
Nama Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) seolah menyimpan magnet pada Pilpres 2024 mendatang. Pasalnya, banyak yang ingin menduetkan AHY dengan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo.
Dibandingkan Anies dan Ganjar, AHY Punya Modal Riil untuk Hadapi Pilpres 2024
Nama Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) seolah menyimpan magnet pada Pilpres 2024 mendatang. Pasalnya, banyak yang ingin menduetkan AHY dengan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo.
Syarikat Islam Jabar Ingin Duetkan Ridwan Kamil dan Anies Baswedan
Dukungan kepada Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil untuk maju dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 kembali mengalir. Kali ini, dukungan itu datang dari Syarikat Islam Jawa Barat.
Anis Matta: Indonesia Butuh Pemimpin Visioner Hadapi Krisis
Indonesia saat ini menghadapi lima tantangan besar. Untuk menghadapi tantangan itu dibutuhkan pemimpin yang memiliki terobosan besar.
Duet AH-AHY Bisa Terwujud Jika Berkoalisi dengan Partai Islam
Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto (AH) dan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dinilai cocok menjadi calon presiden dan wakil presiden di 2024 mendatang.
AH-AHY Pasangan Menarik yang Bisa Jadi Kuda Hitam di Pilpres 2024
Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto dan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) bisa menjadi kombinasi yang menarik pada gelaran Pilpres 2024 mendatang.
Ketemu AHY, Airlangga Kagum dengan Klub Voli Lavani Besutan SBY
Airlangga mengatakan, silaturahim yang digelar di rumah dinasnya di Komplek Widya Chandra, Bilangan Jakarta Selatan, Sabtu (7/5) itu antara lain membahas hal-hal yang berkaitan dengan hobi keluarganya dengan keluarga AHY.
Anggap Pernyataan Tifatul Tendensius, Gerindra Jatim: 74 Juta Rakyat Ingin Prabowo Presiden
Ketua DPD Gerindra Jawa Timur Anwar Sadad menilai statemen mantan Presiden PKS Tifatul Sembiring hanya manuver politik yang tak bisa dibuktikan secara imiah.