Direktur Tindak Pidana Ekonomi dan Khusus (Dir Tipideksus) Bareskrim Polri Brigjen Helmy Santika menyampaikan, pihaknya telah menangani 15 laporan kepolisian terhadap pinjaman online (Pinjol) yang meresahkan masyarakat. Jumlah laporan polisi tersebut juga ditangani oleh Polda jajaran.
Pinjol
Pinjol Pinjaman Jahat Orang Liar, Nasabah Tidak Usah Bayar
Berkembangnya sistem pinjaman uang secara online (Pinjol) yang berujung pada penipuan hingga mengintimidasi para pelangganya merupakan kejahatan dan yang merugikan masyarakat dan negara.
Bersama KSD dan GPMN, Presma Jayabaya Deklarasi Dukung Kapolri Basmi Pinjol Ilegal
Dukungan kepada Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo untuk memberantas beroperasinya pinjaman online (Pinjol) ilegal terus berdatangan. Terkini, dukungan serupa disuarakan kalangan mahasiswa Universitas Jayabaya Jakarta.
Tagar #AyoPolisiSikatPinjol Trending di Twitter
Jagat media sosial Twitter diramaikan dengan tagar #AyoPolriSikatPinjol. Netizen memberi dukungan agar Polri terus memberangus Pinjaman Online (Pinjol) yang sangat meresahkan masyarakat.
Pinjol Ilegal Meresahkan Jokowi, PDIP Dorong Perluasan Literasi Keuangan Digital oleh OJK
Laporan masyarakat yang ditipu pemberi layanan pinjaman online (pinjol) ilegal membuat resah Presiden Joko Widodo. Sehingga, dia memerintahkan kementerian/lembaga terkait untuk membenahi tata kelola financial technology.
Wagub Mengaku Sering Diteror Pinjol Ilegal
Wakil Gubernur (Wagub) Lampung Chusnunia Chalim atau Nunik mengaku dirinya seringkali diteror dan dicatut oleh perusahaan Pinjaman Online (Pinjol) ilegal untuk membayar utang orang tak dikenal.
AFPI Dukung Polri Tindak Tegas Pinjol Ilegal
Pasca pidato Presiden Jokowi di pembukaan acara OJK Innovation Day 2021 beberapa hari lalu, desakan kepada sejumlah kementerian/lembaga terkait untuk menindak penyedia layanan pinjaman online (pinjol), terus disampaikan sejumlah pihak.
Jokowi Didukung Berantas Pinjol Ilegal, Warganet: Yyang Ilegal Babat Habis!
Pemerintah Joko Widodo mendapat dukungan dari masyarakat untuk memberantas keberadaan pinjaman online (pinjol) ilegal.
Arief Poyuono: Maraknya Pinjol Ilegal Bukti Kegagalan Perbankan BUMN
Ada makna tersirat yang bisa diambil dari fenomena peredaran pinjaman online (Pinjol) baik yang bersifat legal maupun ilegal.
OJK Perkuat Kerja Sama Berantas Pinjol Ilegal
Maraknya penipuan dan tindak pidana keuangan digital yang membuat masyarakat merugi sempat dikeluhkan Presiden Joko Widodo. Sebab, rakyat kalangan bawah terjerat bunga pinjaman yang tinggi oleh pinjaman online (pinjol).
Makin Meresahkan, PAN ke OJK: Tindak Tegas Pinjol Ilegal dan Didik Masyarakat
Keberadaan pinjaman online ilegal (pinjol) saat ini dinilai sudah dalam tingkatan yang sangat membahayakan.
Resahkan Masyarakat, Pemerintah Diminta Hapus Aplikasi Pinjol di Google Playstore dan Apple Appstore
Praktik-praktik perusahaan pinjaman online (Pinjol) ilegal masih marak dan meresahkan masyarakat.
Komisi XI: Penindakan SWI Belum Bisa Mematikan Pinjol Ilegal
Keberadaan pinjaman online (Pinjol) ilegal kian meresahkan masyarakat. Satgas Waspada Investasi (SWI) harus lebih menunjukkan kinerjanya dalam memberantas Pinjol.
Pinjol Ilegal Langgar Puluhan Hukum Pidana Nasional dan Internasional
Beberapa kalangan terus mencorong upaya pemberantasan atas maraknya kejahatan pinjaman online (Pinjol) ilegal.