Momentum Idul Adha 1445 Hijriyah dimanfaatkan DPC PKB Surabaya untuk memperkuat silaturahim dengan para kader dan pengurus hingga ke level kecamatan (pengurus anak cabang/PAC) dan kelurahan (pengurus ranting).
PKB Surabaya
PKB Pastikan Usung Eri-Armuji di Pilkada Surabaya 2024
Eri Cahyadi dan Armuji mendapat rekomendasi dari PKB sebagai bakal calon wali kota dan calon wakil wali kota Surabaya di Pilkada 2024.
Bangun Kerja Sama Besar, Eri Cahyadi Daftar Calon Wali Kota di PKB
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menjadi pendaftar pertama yang datang di Desk Pilkada di kantor DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Minggu (4/5/2024). Wakil Wali Kota Armuji juga mendaftar pada saat bersamaan di partai tersebut.
PKB Surabaya Sebut Pemkot Surabaya Layak Raih Peringkat A Indeks Reformasi Birokrasi
Ketua DPC PKB Kota Surabaya Musyafak Rouf mengapresiasi keberhasilan Pemkot Surabaya yang meraih peringkat A (sangat baik) untuk penilaian Indeks Reformasi Birokrasi. Surabaya bahkan menjadi satu-satunya kota di Indonesia yang meraih predikat tersebut. Menurut Musyafak, Pemkot Surabaya sangat layak meraih predikat tersebut.