Wacana pembentukan koalisi besar sebagaimana disuarakan Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto ditolak Partai Kebangkitan Bangsa (PKB).
PKB
PDIP-PKB-Gerindra Bersaing Ketat Jadi Partai Juara di Jatim
Lembaga survei Surabaya Research Syndicate (SRS) merilis hasil survei elektabilitas partai politik (parpol) di Jawa Timur. Hasilnya ada tiga partai bersaing ketat memperebutkan posisi pertama di Jatim.
Perempuan Penjual Seblak Asal Pasuruan Ini Dapat Hadiah Umroh Gratis dari Faisol Riza
Penjual Seblak asal Kabupaten Pasuruan bernasib tajir. Pasalnya, dia ketibaan rejeki melimpah dari Ketua DPP PKB Faisol Riza
Soal Proporsional Terbuka-Tertutup, PKB Minta MK Adil dan Tak Bikin Sulit Parpol
Mahkamah Konstitusi (MK) diharapkan bisa memutuskan perkara dengan adil, terkait gugatan sistem pemilu proporsional terbuka diubah menjadi tertutup.
DPR Sebut Mafia Pangan Masih Eksis Sengsarakan Rakyat
Wakil Ketua Komisi IV DPR RI Daniel Johan mengakui mafia pangan di beberapa komoditas masih ada dan eksis di Indonesia. Para mafia bisa menentukan harga pangan seperti minyak goreng, beras, dan gula saat permintaan masyarakat meningkat.
Cak Imin: Kami akan Cetak Sejarah Empat Kali, Siapapun yang Bergandengan Dengan PKB Pasti Menang
Sejak reformasi hingga Pilpres 2019 lalu sejarah politik Indonesia mencatat, siapapun yang berkoalisi dengan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), pasti menang.
Hasil Survei: PDIP Teratas, Mayoritas Warga NU Pilih PKB
Lembaga survei Media Survei Nasional (Median) merilis hasil survei elektabilitas partai politik menjelang Pemilu 2024, melalui facebook. Hasilnya, urutan teratas dari lima besar elektabilitas masih ditempati oleh PDIP.
Jubir Milenial PKB Sebut Penundaan Pemilu 2024 Adalah Merampas Hak Rakyat!
Penundaan pemilihan umum (Pemilu) yang sudah dijadwalkan digelar 2024 akan merampas hak rakyat dalam berdemokrasi.
Pertemuan Jokowi-Prabowo-Ganjar Hanya Panen Padi, Bukan Soal Pilpres
Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) berpandangan bahwa pertemuan antara Presiden Joko Widodo dengan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo saat meninjau panen raya di Kebumen, bukan sinyal pencapresan 2024.
PKB Menduga Ada Peran Asing di Balik Putusan PN Jakpus Tunda Pemilu
Campur tangan asing disinyalir turut serta pada wacana penundaan Pemilu 2024 yang belakangan ramai diperbincangkan masyarakat.
Gus Fawait: Koalisi Gerindra-PKB Kian Solid Hadapi Pilpres 2024
Ketua fraksi Gerindra DPRD Jawa Timur Muhammad Fawait mengatakan sampai saat ini koalisi Gerindra dan PKB untuk Pemilu 2024 mendatang semakin hari semakin solid.
Kampus Unej Harus Jadi Tempat Adu Gagasan Bakal Capres-Cawapres 2024
Kampus diharapkan harus hadir untuk memberikan literasi kepada masyarakat dan mempertemukan serta mengeksplorasi gagasan para kandidat Capres dan Cawapres 2024.
PKB Siapkan Satrio Piningit untuk Pilkada Madiun 2024
Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Madiun sudah mempersiapkan Satrio Piningit (ksatria yang disembunyikan) sebagai calon Bupati dan Wakil Bupati Madiun untuk bertarung pada pilkada 2024.
Gus Muhaimin Inginkan Kebudayaan Jadi Panglima Pembangunan Bangsa
Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Abdul Muhaimin Iskandar (Gus Muhaimin) menginginkan agar kebudayaan dijadikan sebagai panglima dalam pembangunan bangsa kedepan.
Koalisi PDIP dengan KIB Punya Kans Lanjutkan Kepemimpinan Jokowi
Keberlanjutan kepemimpinan Presiden Joko Widodo yang telah berjalan selama dua periode, sejak 2014 dan akan berakhir pada 2024 mendatang, bisa dilakoni gabungan partai politik (parpol) yang berhak mengusung capres-cawapres pada Pilpres 2024.