Terbentuknya koalisi Indonesia Bersatu (KIB) dan Koalisi Semut Merah (KSM) terkait dengan menghadapi kontestasi pemilihan presiden (Pilpres) tidak lebih dari gimmick politik.
#PKS
Ada yang Janggal dari Koalisi Semut Merah PKB-PKS
Dinamika politik pemilihan presiden (Pilpres) yang terjadi di Indonesia akhir-akhir ini lebih kentara hanya soal nilai tawar dan olah-olah semata. Termasuk wacana pembentukan koalisi Indonesia Bersatu dan koalisi Semut merah yang terdiri dari PKB dan PKS.
Koalisi Semut Merah Siap Usung Cak Imin-Anies, Petunjuk Kiai: InsyaAllah Menang!
Koalisi Semut Merah yang dibangun Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) mendapat dukungan dari kiai.
PKB dan PKS Tunggu Momen untuk Resmikan Koalisi Semut Merah
Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) terus matangkan rencana untuk membentuk Koalisi Semut Merah dalam menapak pertarungan Pemilu Serentak 2024.
Wujudkan Koalisi Semut Merah, PKB dan PKS Perlu Gandeng Parpol Nasionalis
Tak mau kalah dengan Koalisi Indonesia Bersatu (KIB), PKB memunculkan wacana membentuk Koalisi Semut Merah bersama PKS. Bagaimana peluangnya? Ada dua kemungkinan.
Fokus Rakernas, Nasdem Belum Putuskan Gabung Koalisi Semut Merah
Politisi Partai Nasdem merespons santai terkait diinisiasianya koalisi PKB dan PKS yang dikenalkan sebagai Koalisi Semut Merah dalam menghadapi gelaran pemiihan presiden (Pilpres) tahun 2024 mendatang.
Kenaikan Tarif Masuk Candi Borobudur Bukti Inkonsistensi Pemerintah!
Kebijakan pemerintah menaikan tarif masuk wisata Candi Borobudur terus menuai kritik. Alasan kenaikan untuk menjaga warisan budaya dunia tersebut dinilai sebagai bukti nyata inkonsistensi pemerintah.
Ratusan Ojol Geruduk Kantor PKS Jakarta, Bukan Unjuk Rasa Tapi Bergabung Jadi Kader
Bertepatan dengan hari lahir Pancasila, ratusan pengemudi ojek online (ojol) lintas aplikasi menggeruduk kantor DPW PKS Jakarta. Kedatangan mereka bukanlah untuk melakukan unjuk rasa, melainkan untuk bergabung menjadi kader.
Anies Beri Kode Siap Kembali Diusung PKS
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menghadiri Milad ke-20 Partai Keadilan Sejahtera (PKS) di Istora Senayan, Minggu (29/5).
Bendera LGBT di Kedutaan Inggris, PKS: Jangan Provokasi Rakyat Indonesia
Pengibaran bendera pelangi LGBT oleh Kedutaan Besar Inggris di Jakarta terus menuai kecaman.
Kebijakan Pelonggaran Bermasker Perlu Dikaji Mendalam Agar Tak Berdampak Fatal
Pemerintah diminta melakukan kajian mendalam atas kebijakan pelonggaran memakai masker yang telah resmi dikeluarkan pada Selasa (17/5) kemarin.
Polemik Anggaran Pemilu Rp 76 T, Mardani: Jangan Sampai Usai Pemilu Utang Negara Numpuk
Anggaran Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 yang mencapai Rp 76 triliun, membengkak hingga 300 persen lebih dari pemilu sebelumnya yang hanya Rp 25,59 triliun, memunculkan kekhawatiran. Jangan sampai anggaran yang jadi beban negara itu akan menambah utang yang saat ini sudah menggunung.
Kunjungi Bupati Sampang, Presiden PKS Dukung Dibentuknya Desa Wisata, Kuatkan Program Pemberdayaan Rakyat
Agenda terakhir kunjungan Presiden PKS Ahmad Syaikhu ditutup dengan kunjungan ke Bupati Sampang Slamet Junaidi, Ahad 8 Mei 2022.
PKS Jatim Launching 13 Posko Mudik Dr Salim, Buka 24 Jam, Siapkan Layanan Pijat Gratis hingga Dokter Jaga
Jelang lebaran, PKS melaunching program Posko Mudik Dr Salim di 13 titik yang menyebar di seluruh Jawa Timur, Kamis 28 April 2022. Berbagai fasilitas disediakan, termasuk pijat gratis untuk pemudik.
Pemerintah Berencana Cabut Subsidi Gas 3 Kg, PKS: Kayaknya Gemes Banget Sama Orang Kecil?
Pemerintah berencana mencabut subsidi Gas 3 Kg, lantaran memiliki beban utang, belum lagi dipastikan pemerintah nombok Rp 280 triliun ketika memberikan subsidi.