Sejauh ini Divisi Profesi dan Pengamanan (Divpropam) Polri telah memeriksa enam personel Direktorat Reserse Siber (Ditressiber) Polda Jateng terkait klarifikasi dari band Sukatani.
Polda Jateng
Buntut Lagu 'Bayar Bayar Bayar', Divisi Propam Periksa Empat Polisi
Buntut viralnya lagu berjudul “Bayar Bayar Bayar” yang membuat dua personel band punk Sukatani meminta maaf, Divisi Profesi dan Pengamanan (Propam) Polri kini memeriksa empat anggota Polda Jawa Tengah.
Tabrak Mobil Liputan TVOne, Sopir Truk Jadi Tersangka
Proses penyelidikan telah menetapkan pengemudi truk yang terlibat kecelakaan itu sebagai tersangka dalam kecelakaan mobil liputan TVOne yang terjadi di Tol Jakarta-Pemalang, Kamis (31/10).
Polda Jateng Tindaklanjuti Dugaan Ancaman dan Pemerasan Kasus Dokter PPDS Undip yang Meninggal
Polda Jateng menindaklanjuti dugaan perundungan hingga ancaman dan pemerasan terhadap dokter ARL, mahasiswi program PPDS Universitas Diponegoro (Undip) yang meninggal.
Bisnis Konten Video Porno di Medsos Mayoritas Membernya Siswa Sekolah
Bisnis konten video porno di media sosial dibongkar Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Jawa Tengah. Dari bisnis haram tersebut, pelaku RS yang berasal dari Kebumen, Jawa Tengah, memperoleh keuntungan sekitar Rp12 juta per bulannya.
Lima Anggota Polda Jateng Tilap Barang Bukti Narkoba, Bareskrim Bakal Tindak tegas
Direktorat Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri bakal menindak tegas anggotanya yang menilap barang bukti narkoba jenis sabu.
Polda Jateng Berhasil Identifikasi 4 Jenazah Baru Korban Dukun Slamet
Tim Disaster Victim Identification (DVI) Polda Jawa Tengah kembali mengidentifikasi empat jenazah korban dukun bodong, Slamet Tohari, di Banjarnegara, Selasa (11/4).
Selain Pemecatan, Polda Jateng Bakal Pidana Lima Polisi Calo Masuk Bintara
Lima orang oknum anggota Polri yang melakukan aksi KKN dalam rekrutmen Bintara Polri tahun 2022, ternyata tidak hanya menerima sanksi kode etik.
Polda Jateng Siagakan 11 Anjing K-9 Amankan Ngunduh Mantu Jokowi
Pengamanan tasyakuran Ngunduh Mantu Presiden Joko Widodo, Polda Jawa Tengah juga melibatkan 11 ekor anjing ras jenis belgian malitnoise dan golden retriever.
Polda Jateng Terjunkan Tim Sar Arnavat Selama Libur Lebaran, Antisipasi Peristiwa Waduk Kedung Ombo Tidak Terulang
Sebanyak 100 personel tim Sar Arnavat disiagakan Ditpolairud Polda Jateng di titik wisata bahari dan air yang menjadi tujuan masyarakat saat libur Idulfitri 2022.