Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Gresik, menghentikan semua kegiatan operasional PT PLI (Putro Lingkungan Indonesia) perusahaan yang mengelola limbah B3. Karena polusinya, membuat warga sekitar pabrik resah.
polusi udara
Mahasiswa ITS Kembangkan Alat Deteksi Udara untuk Lawan Polusi
Mahasiswa Departemen Teknik Instrumentasi, Fakultas Vokasi Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) mengembangkan alat pendeteksi udara untuk memerangi polusi.
Soal Polusi Udara, Pemerintah Selalu Cari-cari Kesalahan Rakyat Kecil
Upaya pemerintah menekan polusi udara di Jakarta dinilai lebih banyak memberatkan rakyat kecil. Salah satu wujudnya adalah tilang uji emisi terhadap kendaraan bermotor.
Kurangi Polusi, Wali Kota Eri bersama Seluruh Pegawai Pemkot Surabaya ke Kantor Gunakan Angkutan Umum
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi membuat kebijakan baru untuk mengurangi kemacetan lalu lintas dan mengurangi serta mengendalikan pencemaran udara di wilayah Kota Surabaya. Kebijakan baru itu adalah “Gerakan Bebas Macet dan Polusi” yang mana seluruh pegawai Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya diwajibkan untuk menggunakan kendaraan umum saat ke kantor setiap hari Jumat.
Mulai Jumat Ini, ASN dan Non ASN Pemkot Surabaya ke Kantor Gunakan Sepeda dan Angkutan Umum
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya mulai memberlakukan hari tanpa kendaraan bermotor bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Non ASN (tenaga kontrak) di lingkungan pemkot, mulai Jumat (1/9) pekan ini.
Pemerintah Diminta Tidak Kambinghitamkan Pertalite Penyebab Polusi Udara
Anggota DPR RI Fraksi PKS Netty Prasetiyani Aher menyoroti usulan Dirut Pertamina untuk menghapus BBM jenis pertalite dengan tujuan menurunkan emisi yang mempengaruhi polusi udara.
Polusi Udara Jakarta Makin Buruk, Cak Imin Bereaksi
Wakil Ketua DPR RI Muhaimin Iskandar atau Cak Imin turut menyoroti buruknya kondisi udara di wilayah Jabodetabek. Kualitas udara di Jabodetabek beberapa pekan terakhir ini sangat buruk dan harus segera diantisipasi.
Jaga Kualitas Udara, Pemkot Surabaya Galakkan Kembali Gerakan Satu Jiwa Satu Pohon
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menyiapkan berbagai upaya untuk menjaga kualitas udara di Kota Pahlawan tetap bersih dan layak hirup.