Panglima TNI Laksamana Yudo Margono tengah diterpa berita bohong atau hoax.
Ponpes Al Zaytun
Habib Syakur Puji Langkah Mahfud MD Ungkap Rekening Panji Gumilang: Siapa Saja Pengirim Dana
Langkah cepat pemerintah menangani polemik Pondok Pesantren Al Zaytun penting dalam menuntaskan kasus dugaan penistaan agama yang menjerat Panji Gumilang.
Panji Gumilang 6 Jam Lebih Jalani Pemeriksaan Bareskrim Polri
Pimpinan Pondok Pesantren (Ponpes) Al Zaytun, Panji Gumilang, sudah 6 jam lebih menjalani pemeriksaan dalam kasus dugaan penistaan agama di Gedung Bareskrim Mabes Polri, Jakarta, Senin (3/7).
Dianggap Lecehkan Agama Islam, Panji Gumilang Layak Diproses Hukum
Kontroversi demi kontroversi seolah tak henti dimunculkan pimpinan Pondok Pesantren Al Zaytun, Indramayu, Panji Gumilang. Bahkan tak sedikit yang menyebut Panji Gumilang telah sesat dari ajaran Islam.
MUI Kecewa Panji Gumilang Tolak Tabayyun Soal Polemik Ponpes Al-Zaytun
Sikap Pimpinan Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Zaytun Indramayu, Panji Gumilang membuat Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pusat kecewa berat. Pasalnya, Panji Gumilang enggan bertemu langsung dan memberikan klarifikasi atau tabayyun soal polemik yang terjadi di Al-Zaytun.
Tim Investigasi Bentukan Ridwan Kamil Mulai Periksa Pengurus Ponpes Al Zaytun
Merespons dugaan penyimpangan ajaran Ponpes Al Zaytun dengan pimpinan Panji Gumilang, Tim investigasi bentukan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil menjadwalkan waktu klarifikasi ke pengurus Ponpes selama dua hari. Jadwal Pemeriksaan akan dilakukan mulai Kamis (22/6).