Pernyataan Presiden Joko Widodo mengenai presiden boleh berkampanye dan memihak disinyalir untuk mematahkan isu netralitas pejabat negara yang semakin diframing negatif jelang pencoblosan Pemilu Serentak 2024.
presiden kampanye
Digugat ke MK, Aturan Presiden Kampanye Boleh Jika Tak Punya Hubungan Darah dengan Calon
Aturan kampanye bagi presiden diuji ke Mahkamah Konstitusi (MK), sebelum Presiden Joko Widodo menyampaikan pernyataan yang kontroversial di publik.
Soal Presiden Boleh Kampanye, KPU: Jokowi Bisa Ajukan Cuti ke Dirinya Sendiri
Joko Widodo atau Jokowi diperbolehkan mengajukan cuti untuk kepentingan kampanye, terlebih ia sedang menjabat Presiden RI dan berwenang mengeluarkan izin.
Presiden Boleh Memihak, Inilah Pentingnya Larangan Politik Dinasti
Pernyataan terbuka Presiden Joko Widodo yang menyebut seorang presiden boleh berkampanye dan berpihak ibarat pepatah menjilat ludah sendiri.
Presiden Boleh Memihak dan Kampanye, TB Hasanuddin: Jokowi Jilat Ludah Sendiri
Politikus senior PDI Perjuangan, TB Hasanuddin menyesalkan pernyataan Presiden Joko Widodo yang menyatakan dirinya sebagai Presiden boleh memihak dan berkampanye, asal tidak memakai fasilitas negara.
Pernyataan Jokowi Soal Presiden Boleh Kampanye, PDIP: Ini Pertama Kali di Dunia
DPP PDIP merasa heran dengan pernyataan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang menyatakan bahwa Presiden hingga Menteri boleh memihak di Pemilu. Pasalnya, anak kandung Presiden merupakan salah satu kontestan di Pilpres 2024.
UU Bolehkan Presiden Memihak
Kontroversi terkait keterlibatan Presiden Joko Widodo dalam mengkampanyekan salah satu pasangan capres-cawapres, masih terus menjadi sorotan publik.