DPD Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kota Surabaya menggelar “Kopdarsus Spektakuler” di Dyandra Convention Center, Jumat (25/10) malam.
PSI Surabaya
Bro Richard Kembalikan Formulir, Plt Ketua PSI Surabaya Salut Anak Muda Peduli Surabaya
Richard Handiwiyanto atau disapa Bro Richard, mengembalikan formulir pendaftaran calon wakil wali kota Surabaya ke Kantor DPD Partai Solidaritas Indonesia (PSI) di Jalan Jemur Andayani, Jumat (21/6).
Diantar Belasan Pelajar, Advokat Bro Richard Daftar Bakal Calon Wakil Wali Kota di PSI Surabaya
Seorang advokat muda mendaftar bakal calon wakil Walikota (Bacawawali) Surabaya. Dia adalah Richard Handiwiyanto.
Lima Orang Daftar Bacawali-Bacawawali di Pilkada Surabaya Lewat PSI
DPD PSI Kota Surabaya mengaku sebanyak 5 orang telah mengambil formulir pendaftaran bacawali-bacawawali di pilkada Surabaya 2024.
PSI Belum Pastikan Kaesang Pangarep Maju di Pilkada Surabaya 2024
DPD PSI Kota Surabaya mengaku tak mengetahui munculnya spanduk bergambar putra bungsu Presiden Joko Widodo sekaligus Ketua Umum (Ketum) Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Kaesang Pangarep di sejumlah sudut kota Surabaya.
Dapat Restu Kaesang, Pengacara Muda Richard Handiwiyanto Maju di Pilkada Surabaya 2024
Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Surabaya 2024 dipastikan bakal ramai.
Eri-Armuji Kembalikan Berkas Formulir Pendaftaran Pilkada Surabaya 2024 ke PSI
Pasangan petahana atau incumbent Eri Cahyadi-Armuji mengembalikan formulir pendaftaran bakal calon wali (bacawali) dan bakal calon wakil wali (Bacawawali) Kota Surabaya ke kantor DPD PSI Surabaya, Rabu (29/5).
Spanduk Kaesang Pangarep Bertebaran di Kota Pahlawan, Eri-Armuji ke DPD PSI Surabaya
Puluhan pendukung Eri Cahyadi - Armuji ngelurug kantor DPD Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Surabaya.
Menatap Pilwali 2024, PSI Sebut Eri-Armuji Putra Terbaik Surabaya Saat Ini
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi dan Wakil Wali Kota Armuji menghadiri undangan buka puasa bersama dengan pengurus DPD Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Surabaya, Sabtu (30/3).
Ketua Fraksi PSI Usulkan Pembentukan Website untuk Akses Data Cagar Budaya di Surabaya
Saat ini, DPRD Kota Surabaya bersama dengan Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya tengah membahas Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Pengelolaan Cagar Budaya.
Ketua Fraksi PSI Minta Penambahan Griya Werdha dan Realisasi Program Lansia
Ketua Fraksi PSI Surabaya, Tjutjuk Supariono menghimbau agar pemerintah kota dapat menambah Griya Werdha, mengingat semakin banyaknya populasi lansia di Surabaya.
Fraksi PSI Dorong Sosialisasi dan Kesiapan UKS terkait Hepatitis Akut di Sekolah
Saat ini, Indonesia dan dunia tengah dihadapkan dengan hepatitis ‘misterius’ atau hepatitis akut, dimana virus ini tidak terdeteksi pada virus hepatitis A, B, C, D, maupun E.
Fraksi PSI Sayangkan Adanya Pemangkasan Kader Kesehatan
Saat ini, Pemkot Surabaya tengah menyiapkan Kader Buser Surabaya Hebat yang akan bertugas di setiap lingkungan RT.