Pesawat berbadan lebar dan berkapasitas 314 sampai 452 penumpang dilarang mendarat di Bandara Udara Internasional Juanda.
RMOLJatim
12 Mitra Usaha Laporkan Rakoes Nasi Goreng Milik Artis Gisel ke Polisi
Sebanyak 12 mitra usaha Waralaba melaporkan Rakaoes Nasi Goreng milik artis Gisel dan pebasket Wijaya Saputra alias Wiiin ke Polrestabes Surabaya atas dugaan tindak pidana penipuan dan penggelapan. Laporan polisi mereka sesuai Tanda Bukti Lapor (TBL) Nomor: LP/B/673/VI/2022/SPKT/POLRESTABES SURABAYA/POLDA JATIM.
Jelang Iduladha, Gerindra Usul Dibentuk Satgas Penanganan Wabah PMK
Wabah penyakit mulut dan kaki (PMK) yang menyerang ternak sapi dan kambing semakin meresahkan. Apalagi, umat Islam akan merayakan Iduladha dan berkurban tidak lama lagi.
Menkominfo Targetkan PNBP Rp 24,7 Triliun Melalui Lelang SFR
Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) yang ditarget Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) bakal digenjot melalui lelang Spektrum Frekuensi Radio (SFR).
Survei Citra Network: Elektabilitas PDIP dan Gerindra Kalah dari Golkar
Jelang 20 bulan pelaksanaan Pemilu Serentak 2024, lembaga Citra Network Nasional mengeluarkan survei terbaru soal elektabilitas partai politik (parpol).
Cabai Kering Laris Manis, Belis Merah Tembus Rp 95 Ribu
Sejak sepekan terakhir harga cabai di beberapa daerah melambung bahkan dapat dinilai pindah harga. Seperti di Pasar Besar Ngawi terlihat para konsumen lebih memilih membeli cabai kering daripada basah.
Gus Fahrur Bicara Soal Terorisme Saat Jadi Pemateri di Konferensi Internasional Mesir
Ketua PBNU KH. Ahmad Fahrur Rozi menjadi salah satu pemateri dalam Konferensi Internasional Pencegahan Ekstrimisme dan Radikalisme di Hotel Almasa Naser City Cairo, Mesir. Rabu (8/6).
Polres Probolinggo Amankan Lima Pelaku Penganiayaan Isu Santet
Satreskrim Polres Probolinggo bersama Unit Reskrim Polsek Paiton bergerak cepat memburu para pelaku dalam peristiwa penganiayaan dan perusakan rumah milik SN warga Desa Alas Tengah, Paiton, Kabupaten Probolinggo akibat isu santet yang terjadi pada Kamis (2/6) lalu.
Dalam Waktu Dekat Belum Ada Ada Reshuffle
Kabar Presiden Joko Widodo akan melakukan perombakan atau reshuffle Kabinet Indonesia Maju kembali mengemuka. Kabarnya, reshuffle akan dilakukan pada tanggal 15 Juni nanti.
Sandiaga Uno Kagum pada Marsinah, Wanita Disabilitas yang Tetap Produktif Berkarya
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno dibuat kagum dengan semangat Marsinah, seorang wanita paruh baya disabilitas yang tetap produktif memproduksi suvenir berupa pakaian.
Survei Citra Network: Elektabilitas Airlangga Mengungguli Prabowo
Tingkat keterpilihan atau elektabilitas Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto berada di urutan teratas dalam survei terbaru Citra Network Nasional.
Kasus Pernikahan Manusia dengan Kambing, Dua Anggota Fraksi Nasdem Gresik Bakal Terima Sanksi
DPD Partai Nasdem Kabupaten Gresik resmi mengeluarkan sikap terkait dua anggotanya yang merupakan legislator setelah terlibat dalam kasus ritual pernikahan nyeleneh manusia dan kambing.
Taklukkan Kuwait, Indonesia Pimpin Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023
Tim Nasional Indonesia catatkan kemenangan pada laga perdana kualifikasi Piala 2023. Indonesia berhasil menaklukan tuan rumah Kuwait dengan skol 2-1 pada pertandingan yang digelar Rabu malam waktu Indonesia (8/6).
BPKP Awasi Produksi dan Distribusi Migor Sampai Harga Eceran Menjadi Rp 14 Ribu
Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) ikut memastikan kebutuhan miyak goreng (migor) secara nasional. BPKP akan mengawasi di setiap titik produksi higga distribusinya.
Besok, JMSI Kupas Tuntas Konstelasi Politik Terkini
Meski pencoblosan baru akan dilaksanakan pada 14 Februari 2024 atau sekitar 20 bulan lagi, hiruk pikuk politik 2024 telah dirasakan masyarakat.