Rancangan Awal (Ranwal) Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJMD) Pemprov Jatim Tahun 2025 - 2030 resmi disetujui oleh DPRD Jatim pada Sidang Paripurna DPRD Jatim Jl. Indrapura Surabaya, Jumat (21/3).
RPJMD Jatim
Wagub Emil Pastikan Perubahan RPJMD Jatim Berfokus di Bidang Kesehatan
Wakil Gubernur Jatim Emil Elestianto Dardak mengatakan, Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi Jawa Timur Tahun 2019-2024 akan difokuskan di bidang kesehatan, kemiskinan, pengangguran serta pendidikan di berbagai lapisan masyarakat.