TNI AL Siapkan Rumah Sakit Lapangan di Surabaya, Wali Kota Eri: Ini Dapat Meringankan Beban Pemkot dalam Menangani Covid-19 Tentara Nasional Indonesia (TNI) Angkatan Laut (AL) ikut bahu membahu menangani Covid-19 di Kota Surabaya. DAERAH Sabtu, 31 Juli 2021