Yayasan Lembaga Perlindungan Konsumen Jawa Timur (YLPK Jatim) melakukan eksperimen pengujian paparan asbes di udara dalam ruangan guna lebih meyakinkan masyarakat konsumen tentang jaminan keamanan dan kenyamanan dalam menggunakan produk barang atap berbahan asbes.
Said Sutomo
Harga Avtur Melambung, BPKN Ingatkan Maskapai Penerbangan Tak Tabrak UU Perlindungan Konsumen
Komisioner Badan Perlindungan Konsumen Nasional (BPKN) Said Sutomo mengingatkan perusahaan maskapai penerbangan untuk mematuhi Keputusan Menteri Perhubungan Nomor 68 Tahun 2022 tentang Biaya Tambahan (Fuel Surcharge) tarif penumpang pelayanan kelas ekonomi angkutan udara niaga berjadwal dalam negeri.