Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Madiun kembali menyerahkan sertifikat redistribusi tanah sebanyak 6 bidang sertifikat tanah elektronik kategori permukiman, 52 sertifikat tanah elektronik kategori fasilitas umum (fasum) dan fasilitas social (fasos) desa, dan 13 sertifikat tanah kategori fasum dan fasos BUMD, di Pendopo Ronggo Djoemeno, Mejayan, Selasa (19/11).