Bacaan sholawat menggema dari dalam Gedung Islamic Center, Jalan Raya Dukuh Kupang Surabaya pada malam tersebut.
Shalawat
Gus Muhaimin: Berkat Shalawat dan Majelis Cinta Rasulullah Indonesia Selamat
Panglima santri Abdul Muhaimin Iskandar menyebut Indonesia selamat dari pandemi covid 19 dan pulih lebih cepat berkat masyarakatnya yang cinta Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wassalam dan bershalawat terus menerus.