Melanjutkan program yang dilakukan DPP PKS, DPW PKS Jatim juga menggelar silaturahim kebangsaan. Setelah dari MUI Jatim, dan Gubernur Jawa Timur Khofifah, kini PKS Jatim melakukan Silaturahim Kebangsaan dengan Kejaksaan Tinggi Negeri Jawa Timur pada, Jum’at (28/5).
Silahturahmi Kebangsaan
Silaturahmi Kebangsaan PKS Jatim, Gubernur Khofifah Siap Sinergi dan Kolaborasi Bangun Jawa Timur
Meskipun dimasa pandemi, Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Jawa Timur masih menyempatkan diri untuk melakukan silahturahmi Kebangsaan dengan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jatim dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Jatim