Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali memanggil 6 orang saksi untuk diperiksa untuk tersangka Harun Masiku dalam kasus dugaan suap terkait pergantian antarwaktu (PAW) anggota DPR Fraksi PDIP periode 2019-2024.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali memanggil 6 orang saksi untuk diperiksa untuk tersangka Harun Masiku dalam kasus dugaan suap terkait pergantian antarwaktu (PAW) anggota DPR Fraksi PDIP periode 2019-2024.