Keberhasilan penanganan stunting di Kabupaten Jember tentunya diikuti oleh keberhasilan pencegahan dan penanganan stunting di tingkat kecamatan hingga tingkat desa/kelurahan di Kabupaten Jember. Bahkan ada desa yang mendekati zero stunting, karena hanya memiliki 1 atau 2 kasus bayi stunting.
Stunting Jember
Wabub Jember Temukan Anak Usia 16 Tahun Hamil Saat Rakor TPPS dan Launching Pos Menyala
Rakor percepatan penurunan stunting (TPPS) Kabupaten Jember dan pelaksanaan intervensi pencegahan stunting, telah usai digelar pelosok Dusun Ujung Babi Desa Gunungmalang, Kecamatan Sumberjambe, Kamis (11/7) kemarin.
Data Stunting Jember Tinggi, Perusahaan Farmasi Nasional dan BKKBN Pusat Turun Tangan
Pemerintah Kabupaten Jember terus berupaya dengan berbagai cara untuk menekan kasus Stunting. Apalagi sejak adanya rilis Hasil Survei Status Gisi Indonesia (SSGI) dari Kementerian Kesehatan, menempatkan Kasus Stunting Jember tertinggi di Jawa Timur, dengan prevalensi mencapai 34,9 persen di tahun 2022.
Ketua DPRD Jember Ajak Pengurus NU Kecamatan dan Desa Bantu Tekan Stunting
Ketua DPRD Jember, KH Muhammad Itqon Syauqi, mengajak Pengurus Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWCNU) dan Ranting, untuk mengambil bagian untuk menyongsong Indonesia Emas tahun 2045.