Gelaran Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024 tetap dilaksanakan pada bulan September 2024, meskipun berbenturan dengan tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
sumut
Tak Ada Pemilihan, Musda JMSI Sumut Diserahkan Pimpinan Pusat
Penyelenggaraan Musyawarah Daerah (Musda) Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Sumatera Utara, di Hotel Grand Inna, Kota Medan, pada Senin (19/6/2023), berjalan sangat dinamis.
Viral Video Pelajar Angkat Aspal Pakai Jari Proyek Jalan di Sumut
Sebuah video yang merekam pelajar laki-laki yang diunggah di media sosial menjadi viral.
Pesan Syekh Ali Akbar ke Anies: Jangan Pernah Menyimpang dari Ajaran Allah
Silaturahmi ke Pesantren Al Kautsar Al Akbar, Jalan Pelajar Ujung, Kota Medan menjadi salah satu agenda yang dilakukan bakal capres Nasdem, Anies Baswedan di Medan, Sumatera Utara, Sabtu (5/11).
Sambangi Edy Rahmayadi, AHY: Beliau Memiliki Banyak Impian di Sumut
Rangkaian kunjungan Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) di Sumatera Utara diakhiri dengan makan malam di Rumah Dinas Gubernur Sumatera Utara, Jalan Sudirman, Medan, Minggu (15/5).
Kunker Jokowi Picu Kerumunan di Toba, Bukti Pemerintah Tidak Punya Komitmen Kendalikan Covid-19
Petinggi DPP Partai Demokrat menyoroti kerumunan warga saat Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja ke Pasar Porsea, Kabupaten Toba, Sumatera Utara, Rabu (2/2).
Kerumuman Jokowi di Toba, MUI Nilai Kebijakan PPKM Sudah Kehilangan Legitimasi
Majelis Ulama Indonesia (MUI) menyoroti kerumunan warga yang terjadi imbas kunjungan kerja (Kunker) Presiden Joko Widodo di Danau Toba, Sumatera Utara.
Jokowi Kunker ke Toba Picu Kerumunan, Presiden Gagal Jadi Teladan Publik
Kerumunan warga yang diakibatkan kedatangan Presiden Joko Widodo di Danau Toba dipandang sebagai indikator orang noor satu di Indonesia itu tidak punya komitmen dalam menangani pandemi virus corona baru (Covid-19).
Kapolrestabes Medan Dicopot, Diduga Buntut Dari Terima Suap Bandar Narkoba
Kapolrestabes Medan Kombes Pol Riko Sunarko dicopot dari jabatannya. Pencopotan ini disinyalir sebagai buntut dugaan menerima uang suap sebesar Rp300 juta dari bandar narkoba yang terbongkar atas pengakuan anggotanya di PN Medan saat menjalani sidang sebagai terdakwa dalam kasus tersebut.
Densus 88 Tangkap 9 Terduga Teroris di Sumut
Mendekati perayaan Natal dan Tahun baru 2022, Densus antiteror 88 Mabes Polri berhasil mengamankan 9 orang terduga teroris di Sumatera Utara.
Viral, Patung Purbakala Di Labura Ditemukan
Sebuah patung yang diduga merupakan peninggalan zaman purba ditemukan warga pada perkebunan sawit di Kabupaten Labuhanbatu Utara.
Jadi Gubernur Sumut, Harta Edy Rahmayadi Berkurang Rp 8,2 Miliar
Di antara sejumlah pejabat pemerintahan yang berkurang hartanya berdasarkan laporan di laman e-LHKPN KPK, salah satunya adalah Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi. Harta kekayaan Edy berkurang Rp 8,2 miliar.
18 Terduga Teroris Di Sumut Ditangkap, Barang Bukti 31 Kotak Amal
Tim Detasemen Khusus 88 Antiteror Mabes Polri mengamankan 18 orang terduga teroris di Sumatera Utara.
Diduga Gara-gara Pemberitaan, Rumah Wartawan Binjai Ditembak dan Dirusak OTK
Aksi perusakan rumah dilakukan sejumlah orang tidak dikenal (OTK) pada rumah salah seorang wartawan di Kota Binjai. Peristiwa ini terjadi pada Kamis (27/8) dini hari sekitar pukul 01.30 WIB.
Deteksi Penularan Corona Dari OTG Di Sumut Semakin Banyak
Kebijakan untuk melakukan pelacakan secara masif terhadap penderita baru covid-19 tanpa gejala terus dilakukan oleh Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Sumatera Utara (Sumut).