Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya membuka kembali tempat wisata Alun-Alun Surabaya yang berlokasi di Jalan Gubernur Suryo No.15, baik area ruang terbuka (outdoor) maupun ruang bawah tanah (basement).
#surabaya
Terus Dievaluasi, PTM 100 Persen di Surabaya Tunggu PPKM Level 1
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya melalui Dinas Pendidikan (Dispendik) masih menunggu Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 1 untuk Pembelajaran Tatap Muka (PTM) 100 persen.
Pemkot Surabaya Buka Car Free Day dan 8 Taman Kota dengan Prokes Ketat
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) membuka kembali kegiatan Car Free Day (CFD), sekaligus membuka delapan taman kota dengan prokes ketat.
Terima Bantuan 10 Ribu VTM, Pemkot Surabaya Maksimalkan Tracing Covid-19
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya kembali menerima bantuan dan dukungan dalam mengatasi Covid-19. Kali ini, bantuan berasal dari PT Unilever Indonesia Tbk berupa 10 ribu unit Viral Transport Medium (VTM).
Gelar Rapimda dan Rakerda, Golkar Berkomitmen Jadi Jembatan Pengabdian Masyarakat
Partai Golkar terus berkomitmen untuk menjadi jembatan pengabdian bagi masyarakat di Negara Republik Indonesia.
Angka Covid-19 Melandai, Pemkot Surabaya Gaungkan Percepatan Pemulihan Ekonomi
Angka konfirmasi kasus positif Covid-19 di Kota Surabaya melandai dalam seminggu terakhir. Bahkan, konfirmasi kasus harian tercatat berada di bawah 1.000 pasien dibandingkan minggu lalu. Tren ini tentu membangkitkan geliat ekonomi warga Kota Surabaya.
Fraksi PSI Surabaya Tagih Pencairan Beasiswa Pelajar SMA
Ketua Fraksi PSI Kota Surabaya, Tjutjuk Supariono meminta kepastian terkait pencairan beasiswa bagi pelajar SMA/SMK/SMKLB/MA/MAK dan Paket C yang seharusnya sudah terealisasi pada akhir Januari 2022.
Pasar Turi Baru Segera Dibuka, Pedagang Sampaikan Terima Kasih kepada Wali Kota Eri Cahyadi
Rencana pembukaan Pasar Turi Baru pada 22 Maret 2022 mendatang terus dimatangkan. Bahkan, sejumlah persoalan teknis terus diselesaikan dengan duduk bersama antara pedagang, investor atau pengelola Pasar Turi Baru, dan juga jajaran Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya.
Ketua DPR Puan Maharani Bantu Alat Produksi Perajin Tempe di Surabaya, Ini Harapannya
Para perajin tempe di Kampung Tempe Sukomanunggal Surabaya tampak girang dan sangat bersyukur karena mendapatkan bantuan alat produksi dari Ketua DPR RI Puan Maharani.
Terima Hasil Panen dari Pemkot Surabaya, Warga MBR: Alhamdulillah Semoga Bisa Berlanjut
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) membagikan hasil panen dari budidaya ikan nila dan jagung kepada Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR), di wilayah Kelurahan Jeruk dan Kelurahan Lakarsantri, Kecamatan Lakarsantri, Jumat (11/3).
Pasar Turi Baru Segera Dibuka, DPRD Surabaya: Pak Wali Kota Eri Ini Fenomenal!
Rencana pembukaan Pasar Turi Baru yang akan dilakukan pada 22 Maret 2022 mendapat tanggapan positif dari kalangan DPRD Kota Surabaya.
Wali Kota Eri Cahyadi Minta Dispendik Surabaya Ubah Skema Jaspel Tenaga Pendidikan PAUD
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi meminta Dinas Pendidikan (Dispendik) untuk melakukan evaluasi terhadap skema Jasa Pelayanan (Jaspel) tenaga pendidikan PAUD (Pendidikan Anak Usia Dini).
Kunjungi Anak Penderita Hidrosefalus, Wali Kota Eri Cahyadi Beri Bantuan Kesehatan
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengunjungi rumah anak penderita hidrosefalus, Sharga Raditya Nugraha dan adiknya Tanaka Al Faruq.
Buka Seleksi Beasiswa Pelajar Penghafal Kitab Suci, Wali Kota Eri Cahyadi Sediakan 1.160 Kuota
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya melalui Dinas Pendidikan (Dispendik) membuka Seleksi Penerimaan Beasiswa bagi Pelajar Penghafal Kitab Suci di Kota Surabaya.
Kebutuhan Mobil Makin Meningkat, Aplikasi Jasa Sewa Kendaraan Mulai Merambah Surabaya
Opsi berkendara di Kota Pahlawan kini makin marak dengan hadirnya TREVO, aplikasi berbagi kendaraan terdepan Indonesia.