Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi tak hanya meresmikan Reservoir Mbah Ratu, Rumah Pompa Air Baku Tambahan IPAM Karangpilang, dan Rehabilitasi Jaringan Pipa PDAM Surya Sembada Kota Surabaya sepanjang 142 Kilometer.
#surabaya
Bayar Parkir via Cashless Mulai Diterapkan Februari 2024, Wali Kota Eri: Kejujuran Dimulai dengan Non-Tunai
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya melalui Dinas Perhubungan (Dishub) berencana mulai menerapkan pembayaran parkir via cashless atau non-tunai pada Februari 2024.
Wali Kota Eri Resmikan Sejumlah Fasilitas Publik di Kelurahan Karangpoh, Jadi Bukti Warga Surabaya Guyub Rukun
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi meresmikan sejumlah fasilitas publik di Kelurahan Karangpoh, Kecamatan Tandes, Surabaya, Minggu (28/1).
Wali Kota Eri Lantik dan Resmikan Kantor Forum Musyawarah Kiai Kampung Nusantara Surabaya
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi meresmikan kantor Forum Musyawarah Kiai Kampung Nusantara Surabaya (FMKKNS), di lantai 2 Masjid Muhajirin, Jalan Jimerto, Sabtu (27/1) malam.
Prioritaskan Keluarga Miskin, Program Rutilahu Surabaya 2024 Siap Bedah 1.500 Rumah
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya terus melanjutkan program Dandan Omah atau Rumah Tidak Layak Huni (Rutilahu) di tahun 2024 ini. Kuota yang disiapkan di tahun ini sebanyak 1.500 unit dengan anggaran APBD sebesar Rp 68,7 miliar.
Masih Nekat Beroperasi, Satpol PP Surabaya Kembali Tertibkan Kedai yang Menjual Minhol Tanpa Izin
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Surabaya kembali tertibkan kedai yang menjual minuman beralkohol (minhol) di kawasan Jalan Kalimas Baru Kota Surabaya, Rabu (24/1) malam. Penindakan yang dilakukan petugas berdasarkan pada pelanggaran oleh kedai tersebut, yakni tidak memiliki izin serta tidak dapat menunjukkan izin.
Sepanjang Tahun 2023, Wisatawan yang Berkunjung ke Surabaya Tembus 17,4 Juta
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya terus berupaya menarik wisatawan untuk berkunjung ke Kota Surabaya. Berbagai destinasi baru pun diciptakan untuk memanjakan para wisatawan di Kota Pahlawan.
Satpol PP Sita Minhol dari Toko di Surabaya Selatan yang Tak Sesuai Izin
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Surabaya kembali menggelar razia minuman beralkohol (minhol) yang dijual tak sesuai izin, Rabu (24/1) malam.
DP3A-PPKB Surabaya Ungkap Multifaktor Penyebab Terjadinya Kasus Kekerasan Perempuan dan Anak
Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak serta Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3APPKB) Kota Surabaya mengungkapkan sejumlah faktor bisa memicu terjadinya kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak.
Antisipasi Bencana Hidrometeorologi, BPBD Surabaya Optimalkan 7 Posko Terpadu dan 18 Pos Pantau
Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengimbau masyarakat di wilayah Jawa Timur, untuk mewaspadai potensi bencana hidrometeorologi.
Anas Karno Soroti Kasus Anak Dicabuli Keluarga, DP3A-PPKB Amankan Korban ke Shelter
Kasus asusila terhadap anak oleh anggota keluarganya, menjadi sorotan serius kalangan DPRD Surabaya
Pemkot Surabaya Mediasi Kasus Lansia Tinggal Sebatang Kara, Keluarga Beber Fakta Sebenarnya!
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya memberikan perhatian atas informasi adanya seorang lansia bernama Sodikin (68) yang tinggal sebatang kara di Kapas Gading Madya, Dukuh Setro, Kecamatan Tambaksari Surabaya.
Penjualan Tidak Sesuai Izin, Satpol PP Sita Puluhan Mihol dari Tiga Ruko di Surabaya Barat
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya melakukan sidak pengawasan izin perdagangan minuman beralkohol (minhol) pada Kamis (18/1) malam.
Jual Mihol Tak Berizin, Satpol PP Surabaya Segel Toko di Tengah Perkampungan
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Surabaya, menyegel sebuah toko di perkampungan padat penduduk, kawasan Gubeng Kertajaya I Raya Surabaya.
Pasar Nambangan Surabaya Jadi Pilot Project Penerapan Pasar Pangan Segar Aman
Pasar Nambangan Surabaya terpilih menjadi pilot project penerapan Pasar Pangan Segar Aman (PAS Aman) yang digalakkan oleh Badan Pangan Nasional.