Kepala Dinas Pendidikan (Dispendik) Kota Surabaya, Yusuf Masruh menyambut baik imbauan Wali Kota Eri Cahyadi kepada seluruh SMP Negeri di Kota Pahlawan agar dalam sehari terbiasa Berbahasa Inggris saat berinteraksi.
#surabaya
Puncak Hari Guru dan KORPRI 2023, Wawali Armuji Ajak Tingkatkan Dedikasi Membangun Bangsa
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menggelar upacara peringatan Hari Guru Nasional dan Hari Ulang Tahun (HUT) Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) ke-78, sekaligus peringatan HUT Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) ke-52 Tahun 2023 di Taman Surya, Rabu (29/11).
Hadir di FGD SMSI Surabaya, Wali Kota Eri Ajak Ratusan Pelajar Bijak Gunakan Media Sosial
Di era sekarang, digitalisasi telah menjadi bagian yang tak terpisahkan dari kehidupan masyarakat. Teknologi digital telah merevolusi berbagai aspek kehidupan.
Hari Pertama Cak Imin Kampanye di Surabaya, Ini Lokasi yang Dikunjunginya
Calon wakil presiden nomor urut 1, Muhaimin Iskandar atau Cak Imin melaksanakan hari pertama masa kampanye Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 dengan mengunjungi beberapa daerah di Provinsi Jawa Timur, Selasa [28/11).
Surabaya Siaga Hadapi Bencana Hidrometeorologi
Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Surabaya menggelar Apel Pasukan Penanggulangan Bencana Hidrometeorologi di Lapangan A Mapolrestabes Surabaya, Selasa (28/11).
Cegah DBD, DPRD Dorong Sarana Kebersihan Kampung
Wakil Ketua Komisi B DPRD Surabaya Anas Karno, mendorong pemenuhan sarana kebersihan kampung supaya dipercepat, seiring datangnya musim penghujan.
Ketentuan BPJS Pakai Fingerprint, RSUD Dr Soewandhie Ubah Skema Antrean Pasien
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya terus berupaya meningkatkan pelayanan yang terbaik untuk masyarakat, mulai dari pelayanan pendidikan, perizinan, hingga pengurusan administrasi kependudukan (Adminduk).
Kenang Pelawak Cak Eko Londo, Wali Kota Eri Persembahkan Pertunjukan Seni di Taman Surya
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya segera mempersembahkan sebuah pertunjukan seni bagi almarhum Eko Kurniawan atau yang akrab disapa Cak Eko Londo di Halaman Balai Kota-Taman Surya Surabaya.
Wali Kota Eri Dorong Lima Kampung Produk Unggulan Terbaik hingga Tembus Pasar Internasional
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya bersama Yayasan Gugah Nurani Indonesia (GNI), memberikan piagam penghargaan kepada lima kampung terbaik yang memiliki produk UMKM unggulan.
Satpol PP Surabaya Sanksi Remaja Hendak Tawuran untuk Rawat ODGJ di Liponsos
Setelah diamankan di Polsek Bubutan, 11 remaja yang hendak tawuran di kawasan Jalan Kalibutuh Surabaya, diserahkan ke Satpol PP Kota Surabaya, Sabtu (25/11).
Wali Kota Eri Beri Penghargaan KAS-RPA kepada 19 Kampung di Surabaya
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya memberikan penghargaan kepada 19 kampung yang berhasil menjadi kampung responsif menangani masalah perempuan dan anak.
Dipuji FIFA Penyelenggara Piala Dunia U-17 Terbaik, Wali Kota Eri: Kami Siap Event Internasional Selanjutnya!
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menceritakan momen yang luar biasa yang dialami dirinya ketika menonton pertandingan Timnas Mali melawan Timnas Mexico pada Selasa (21/11).
Kejari Tanjung Perak Limpahkan Tersangka Korupsi Kredit dari PT Bank Jatim ke PT SEP
Kejari Tanjung Perak menyerahkan tersangka dan barang bukti perkara dugaan tindak pidana korupsi pemberian kredit dari PT Bank BPD Jatim Cabang Utama kepada PT Semesta Eltrido Pura (SEP).
Bawaslu Deklarasi Pemilu Damai 2024, Wali Kota Eri Ajak Jaga Kondusifitas Surabaya
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) siap mendukung penuh penyelenggaraan Pemilihan Umum (Pemilu) Tahun 2024 yang aman, damai dan kondusif.
Wali Kota Eri Beri Santunan Korban Kecelakaan Maut di Lumajang
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi bersama Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Kota Surabaya Rini Indriyani takziah ke rumah korban kecelakaan maut di Lumajang, Rabu (22/11).