Gencar penyekatan dan screening setiap pengendara yang akan masuk ke Surabaya melintasi Jembatan Suramadu selama 12 hari ternyata membawa dampak besar bagi penduduk Madura yang bekerja di Surabaya.
Suromadu
Pemkot Surabaya Pastikan Penyekatan Serta Rapid Antigen di Suramadu Hingga 12 Hari Ke Depan
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menegaskan rencana penyekatan dan rapid antigen di Suramadu, tepatnya di pintu keluar Suramadu arah menuju Surabaya akan berlangsung selama 12 hari ke depan.