Pemerintah Kota (Pemkot) Malang menggelar kirab tumpeng di Malang Creative Festival ( Malang Creativa #2). Kegiatan itu nampak sukses dan meriah, ribuan peserta yang tergabung dengan membawa tumpeng telah memadati jalan dari kawasan Kayutangan Heritage, hingga berakhir di depan Balai Kota Malang. Sabtu (13/05)
sutiaji
Terima Penghargaan Inovasi Membangun Negeri 2023, Wali Kota Sutiaji: Kota Malang Lumbung SDM Indonesia Berkualitas
Kota Malang menerima Penghargaan Inovasi Membangun Negeri 2023 dalam kategori Pusat Edukasi dan Pengembangan Ekonomi Kreatif dari sebuah stasiun TV nasional yang diterima langsung oleh Wali Kota Malang H Sutiaji di Jakarta, Sabtu (25/2) lalu.
Bina Kader Pemuda Pelopor, Wali Kota Sutiaji Tekankan Pemikiran Positif dan Berwawasan Luas
Dalam kegiatan Pembinaan Kader Pemuda Pelopor Kota Malang, Wali Kota Drs. H. Sutiaji menekankan pemikiran positif, memiliki idealisme, dan berwawasan luas. Pasalnya, tantangan pemuda saat ini dirasa makin besar dan beragam.
Belasan Ribu Bendera Merah Putih Dikibarkan, Wali Kota Malang Sutiaji Ajak Masyarakat Maknai Kemerdekaan
Pemerintah Kota (Pemkot) Malang melangsungkan kegiatan Gebyar Pemasangan Bendera Merah Putih di Kota Malang usai melakukan apel pagi. Belasan ribu Bendera Merah Putih pun berkibar, dan nuansa kental kebangsaan begitu terasa.
558 Atlet Diberangkatkan ke Porprov VII Jatim, Wali Kota Malang Tekankan Sportivitas
Sebanyak 558 atlet dan 124 pelatih dari pembinaan KONI Kota Malang siap berjuang dan bertarung di Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) VII Jatim. Para atlet tersebut diberangkatkan langsung oleh Wali Kota Malang, H. Sutiaji, Rabu (15/6).
Wali Kota Malang Harapkan Guru hingga Kepala Sekolah Siap Mewujudkan Merdeka Belajar
Wali Kota Malang, H. Sutiaji mengharapkan para tenaga pendidik atau guru hingga Kepala sekolah harus siap mewujudkan merdeka belajar. Yang mana, sesuai tema Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) Tahun 2022 "Pimpin Pemulihan, Bergerak untuk Merdeka Belajar" dalam meneguhkan Merdeka Belajar.
Wali Kota Sutiaji Ajak Seluruh Elemen Wujudkan Merdeka Belajar
Wali Kota Malang, H. Sutiaji mengajak seluruh elemen untuk bersama-sama memimpin pemulihan dan kebangkitan, bergerak untuk mewujudkan "Merdeka Belajar". Hal ini sesuai dengan tema Hardiknas 2022 tahun ini, yakni "Pimpin Pemulihan, Bergerak untuk Merdeka Belajar".
Wali Kota Malang Sutiaji Tinjau Penyaluran Pangan Bersubsidi untuk Warga
Wali Kota Malang H Sutiaji meninjau langsung penyaluran program pangan bersubsidi untuk warga yang digelar oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Malang di Kantor Kecamatan Lowokwaru, Selasa (12/4).
Penuhi Kebutuhan Warga Terdampak Semeru, Pemkot Malang Salurkan Bantuan
Penuhi kebutuhan warga terdampak bencana alam awan panas guguran (APG) yang melanda Kabupaten Lumajang, Pemerintah Kota (Pemkot) Malang turut ambil bagian dari aksi kemanusian dengan salurkan bantuan.
Mudahkan Akses di Pasar Gadang, Pemkot Malang Mulai Perbaiki Jalan Rusak
Mempermudah akses jalan di beberapa titik kerusakan Pasar Gadang, Pemerintah Kota (Pemkot) Malang mulai melakukan perbaikan jalan rusak.
Wali Kota Malang Berikan Apresiasi Belasan Atlet Berprestasi di PON Papua
Wali Kota Malang, Sutiaji berikan apresiasi terhadap 14 atlet asal Kota Malang yang berhasil sabet medali, baik itu emas, perak dan perunggu dalam Komite Pekan Olahraga Nasional (PON) Papua XX, saat mewakili Provinsi Jawa Timur (Jatim) beberapa waktu lalu.
Pemkot Malang Raih Gelar AIKID, OPD Diharapkan Lebih Optimal
Pemerintah Kota (Pemkot) Malang meraih gelar Anugrah Inovasi dan Kreatifitas Informasi Digital (AIKID) tahun 2021. Dengan meraihnya gelar tersebut, Wali Kota Malang, Sutiaji mengharapkan seluruh organisasi perangkat daerah (OPD) di lingkungan Pemkot Malang melakukan tugas dan fungsi dalam melayani masyarakat secara optimal.