Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (STY) akhirnya dipecat oleh Persatuan Sepak Bola Indonesia (PSSI).
Timnas
Nobar Indonesia vs China, Pj Gubernur Jatim Apresiasi Performa Timnas yang All Out Perjuangkan Hasil Terbaik
Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono larut dalam semangat mendukung timnas Indonesia yang berlaga melawan China dalam pertandingan lanjutan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026, saat nobar di Halaman Gedung Negara Grahadi, Selasa (15/10) malam.
Nonton Bareng Warga Binaan, Wujud Dukungan Karutan Kelas 1 Surabaya terhadap Timnas
Kepala Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas 1 Surabaya Tomi Elyus mengajak sebagian warga binaan dan tahanan pendamping (tamping) nonton bareng (nobar) pertandingan Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia antara China menghadapi Indonesia di rutan setempat, Selasa (15/10) malam.
Tanam Kebanggaan Terhadap Timnas, Cawabup Purnomo Hadi Ajak Relawan dan Masyarakat Nobar
Calon Wakil Bupati Madiun dr. Purnomo Hadi bersama ratusan warga dan relawan Harmonis gelar nonton bareng (nobar) China vs Timnas Indonesia.
Gasak Filipina Enam Gol Tanpa Balas di Piala AFF U-19, Indonesia Ditunggu Kamboja
Timnas U-19 Indonesia berhasil memenangkan laga perdana Grup A Piala AFF U-19 usai mengalahkan Filipina dengan skor 6-0 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Rabu (17/7).
Timnas bisa Diperkuat 15 Pemain Naturalisasi saat Lawan Irak dan Filipina
Ketua Umum PSSI Erick Thohir berharap agar dua pemain bisa segera sumpah WNI pada pekan depan.
Lawan Australia Butuh Keajaiban, STY: Kami Punya Peluang
Tidak akan pernah mudah bagi Timnas Indonesia saat menghadapi Australia dalam babak 16 Besar Piala Asia 2023 yang berlangsung di Qatar, Minggu malam (28/1). Salah satu faktornya adalah fisik para pemain Australia yang merupakan keunggulan The Socceroos, julukan Timnas Australia.
Sumbang Satu Gol, Arkham Kaka Persembahkan untuk Ayah dan Masyarakat Indonesia
Penyerang Timnas Indonesia U-17, Arkhan Kaka kembali mencetak satu gol pada pertandingan melawan Panama di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, Senin (13/11/2023). Gol yang tercipta di menit ke-54 tersebut mampu menghindarkan Indonesia dari kekalahan, dimana skor 1-1 bertahan hingga menit akhi
Radja Nainggolan Kibarkan Motivasi dan Dukungan untuk Timnas Indonesia
Radja Nainggolan memberikan motivasi dan dukungan kepada Timnas Indonesia U-17 setelah melawan Ekuador di Piala Dunia U-17 2023. Hal tersebut dilakukan di Hotel tempat Timnas Indonesia U-17 menginap seusai sarapan pagi, Sabtu (11/11).
Jadi Kesempatan Langkah, Waketum PSSI Berharap Timnas Maksimalkan Piala Dunia U-17
Zainudin Amali Wakil Ketua Umum (Waketum) PSSI mengatakan bahwa kesempatan Tim Nasional (Timnas) Indonesia bermain di Piala Dunia adalah momentum langkah
Bima Sakti Pastikan Pemain Timnas Indonesia Siap Melawan Ekuador
Bima Sakti Pelatih Tim Nasional (Timnas) Indonesia menyatakan, seluruh skuad Garuda Muda sudah siap menjalani pertandingan perdana melawan Ekuador dalam gelaran Piala Dunia U-17 di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, pada Jumat (10/11)
Semarak Piala Dunia, Pemkot Surabaya Gelar Roadshow U-17 Bersama Pemain Timnas dan Persebaya
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menggelar Roadshow U-17 di car free day (CFD) Taman Bungkul, Minggu (24/9).
Pemain Timnas Masih Butuh Waktu Lama Untuk Kompak
Pertandingan uji coba FIFA Matchday di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, dimenangkan oleh Timnas Indonesia atas Turkmenistan, pada Jumat (8/9) malam.
Jelang Laga Lawan Turkmenistan, Indosat Gelar Meet and Greet dengan Punggawa Timnas
Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat) sebagai perusahaan digital telekomunikasi, menggelar Meet and Greet dengan pemain Tim Nasional (Timnas) Indonesia bersama komunitas, media, dan karyawan Indosat di Ruang Carribean, Hotel Vasa Surabaya, kemarin (05/09).