Tragedi Kanjuruhan
Ada Desakan Kapolda Jatim Dicopot Pasca Tragedi Kanjuruhan, Ini Jawaban Polri
Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo enggan menjawab tegas terkait desakan agar Kapolda Jatim Irjen Nico Afinta dicopot pasca tragedi Kanjuruhan, Malang.
Kapolri Perintahkan Segera Ada Tersangka di Tragedi Kanjuruhan
Sejak tragedi kerusuhan di Stadion Kanjuruhan, Malang, yang terjadi pada Sabtu (1/10) malam lalu hingga belum ada yang ditetapkan tersangka.
Jenguk Korban Selamat, Kapolda Jatim Minta Maaf Atas Tragedi Kanjuruhan
Kapolda Jawa Timur Irjen Nico Afinta meminta maaf atas terjadinya tragedi di Stadion Kanjuruhan.
Kapolri Naikkan Pangkat Dua Polisi yang Gugur saat Tragedi Kanjuruhan
Briptu Fajar Yoyok Pujianto, anggota Polres Trenggalek yang meninggal saat melaksanakan tugas pengamanan sepak bola di Stadion Kanjuruhan, mendapat penghargaan kenaikkan pangkat dari Kapolri.
Tragedi Kanjuruhan, Publik Diharap Tak Lupa dengan Kasus Sambo
Tragedi Kanjuruhan yang membuat 125 suporter dalam pertandingan Arema melawan Persebaya meninggal dunia dikhawatirkan bisa menutupi kasus Ferdy Sambo.
Mahfud MD Minta Polri Segera Ungkap Pelaku Pidana Tragedi Kanjuruhan
Polri diminta mengumumkan pelaku tindak pidana yang memicu terjadinya kerusuhan di Stadion Kanjuruhan Malang, Sabtu malam (1/10) usai pertandingan antara Persebaya Surabaya melawan Arema Malang.
Bupati Jombang Turut Berbelasungkawa Atas Tragedi Kanjuruhan
Bupati Jombang, Hj Mundjidah Wahab bersama Forkopimda takziah ke rumah almarhum Muhammad Irsyad Aljuned di Dusun Mernung Lor, Desa Sumbernongko, Kecamatan Ngusikan, Kabupaten Jombang.
Khidmat, Bupati Kediri dan Ratusan Suporter Gelar Aksi Solidaritas Tragedi Kanjuruhan
Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana bersama Kapolres Kediri AKBP Agung Setyo Nugroho menggelar doa bersama untuk korban tragedi Kanjuruhan, Malang.
Bela Sungkawa Tragedi Kanjuruhan, Kapolres Bangkalan Gelar Sholat Ghaib
Kapolres Bangkalan AKBP Wiwit Ari Wibisono, S.H., S.I.K., M.H., bersama warga dan ratusan anggota Polisi Polres Bangkalan menggelar sholat ghaib dan doa bersama atas tragedi Kanjuruhan Malang.
Jangan Diam! Komnas HAM Harus Turun Tangan Usut Tragedi Kanjuruhan
Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) diminta turun ikut mengusut tragedi kerusuhan yang terjadi di Stadion Kanjuruhan, Malang, usai laga Arema Vs Persebaya pada Sabtu (1/10) malam.
Tragedi Kanjuruhan Naik ke Penyidikan, Polisi Segera Tetapkan Tersangka
Tim investigasi Polri bergerak cepat melakukan penyelidikan atas tragedi maut di di Stadion Kanjuruhan, Malang, pada Sabtu (1/10) malam. Hasilnya, kasus itu sudah dinaikkan ke tahap penyidikan.