Narapidana Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Kabupaten Tuban mendapatkan vaksin untuk membentuk kekebalan imun tubuh sebagai upaya mencegah penyebaran Covid-19 di lingkungan Lapas.
#tuban
Pemkab Tuban Alokasikan Anggaran 4,17 Milyar Untuk Perbaikan Jembatan Penghubung Tuban - Bojonegoro
Jembatan Glendeng di wilayah Desa Simo, Kecamatan Soko. Sarana penghubung Kabupaten Tuban dan Bojonegoro ini longsor akibat hujan deras yang menggerus bagian pondasi jembatan.
Vaksinasi di Tuban Merambah Pondok Pesantren
Bupati Tuban Aditya Halindra Faridzky bersama Wakil Bupati Tuban H. Riyadi dan Forkopimda Kabupaten Tuban meninjau pelaksanaan vaksinasi serentak pesantren dan rumah ibadah yang dilaksanakan di Pondok Pesantren (Ponpes) Modern Muslimah Tuban (MUTU), Jalan Tuban-Babat KM 01 No. 54 Widengan, Kecamatan Semanding, Selasa (7/9).
Dibekuk Polres Tuban, Pelaku Pencurian Ratusan Tablet di SMPN 1 Ternyata Penjaga Sekolah
Satreskrim Polres Tuban berhasil menangkap pelaku pencuri ratusan tablet di Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 1 Semanding Tuban. Pelakunya adalah Eko Nugroho Andiyanto (30) seorang penjaga sekolah atau satpam.
Bupati Tuban Resmikan Tungku Pemusnah Sampah
Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky, didampingi Dandim 0811Tuban, Letkol Inf Viliala Romadhon dan Kapolres Tuban, AKBP Darman meresmikan alat pemusnah sampah di desa Pabeyan dan Gadon Kecamatan Tambakboyo, Minggu (5/9)
Wamen ATR/BPN Serahkan Sertifikat Tanah Secara Simbolis di Tuban
Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky, menerima kunjungan Dr. Surya Tjandra. Wakil Menteri Kementerian Agraria dan Tata Ruang/ Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), di Rumah Dinas Bupati Tuban, Komplek Pendopo Krido Manunggal Tuban, Rabu (25/8).
Gelar Aksi Damai, Puluhan Pekerja Seni Tuban Minta Pemerintah Kabulkan Tiga Tuntutannya
Puluhan pekerja seni yang mengatasnamakan perkumpulan pelestari seni Tuban menggelar aksi damai didepan Kantor Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban, Kamis (19/8).
Panen Benih Jagung, Bupati Tuban Jawab Keluhan Petani
Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky, dan Plt. Direktur Pembenihan Dirjen Tanaman Pangan Kementerian Pertanian, Takdir Mulyadi melakukan panen benih jagung RK457 di areal persawahan di desa Leran, Senori Tuban (12/8).
Sepakati Perubahan Anggaran Belanja Daerah, DPRD Warning Bupati Tuban Selesaikan Penyusunan PAPBD Akhir Agustus
Bupati Tuban Aditya Halindra Faridzky, bersama Pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban telah menandatangani Kebijakan Umum Perubahan Anggaran Plafon Prioritas dan Anggaran Sementara Perubahan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (KUPA-PPAS PAPBD) Tahun Anggaran 2021, di ruang Paripurna DPRD Kabupaten Tuban, Kamis (12/8).
Galakkan Vaksinasi Bersama TNI Dan Polri, Bupati Lindra Optimis Dalam Sepekan Tuban Masuk Ke Zona Kuning
Bupati Aditya Halindra Faridzky berkeyakinan tingkat penularan Covid-19 di Kabupaten Tuban akan segera reda. Untuk itu, Ia optimis dalam sepekan Level PPKM diwilayahnya akan turun, dari level 3 atau zona oranye ke Level 2 atau zona kuning.
BNNK Tuban Musnahkan 1,5 Kg Ganja
Barang Bukti ganja seberat total 1,5 Kg hasil pengungkapan kasus di wilayah hukum BNNK Tuban dimusnakan Wakil Bupati Tuban Riyadi bersama Kepala Badan Narkotika Nasional Kabupaten Tuban, AKBP I Made Arjana.
Bupati Lindra Blusukan Tinjau Wilayah Rawan Bencana Banjir
Bupati Tuban Aditya Halindra Faridzky blusukan dibeberapa wilayah rawan banjir. Salah satunya adalah Waduk Jabung Ring Duke yang terletak di Desa Simorejo Kecamatan Widang, Tuban.
Bupati Lindra Ajak Pemdes Dan Pendamping Tingkatkan Sinergitas Dengan Pemkab
Bupati Tuban Aditya Halindra Faridzky, meminta Pemerintah Desa bersama Pendamping ataupun TKSK untuk selalu berkoordinasi dan bersinergi dengan Pemkab.
Kroscek ke Rumah Keluarga Penerima Manfaat, Bupati Tuban Temukan Banyak Kejanggalan
Untuk memastikan bantuan sosial dari pemerintah tepat sasaran, Bupati Tuban Aditya Halindra Faridzky, mendatangi rumah warga untuk mengecek langsung penyaluran program bantuan sosial yang diterima Keluarga Penerima Manfaat (KPM) tepat sasaran, tepatnya di Kecamatan Plumpang Tuban ( 28/7)
Bupati Lindra Terapkan Pembangunan Kolaborasi
Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky, menyatakan saat ini program pembangunan Pemkab Tuban dijalankan secara kolaboratif antara Pemerintah Desa, Kabupaten, Provinsi, dan Pemerintah Pusat. Satu di antara program kolaboratif tersebut adalah pembangunan fasilitas infrastruktur jalan.