Pengamat politik DR Ahmad Hasan Afandi MSi, menyampaikan selamat kepada Warsubi dan Gus Salman yang telah diilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Jombang periode 2025 - 2030.
Warsubi
Ketua PCNU Jombang Ucapkan Selamat Atas Dilantiknya Warsubi dan Gus Salman
Ketua Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Jombang, K.H. Fahmi Amrullah Hadziq menyampaikan ucapan selamat atas pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Jombang terpilih.
KPU Jombang Tetapkan Warsubi-Salman Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Pilkada 2024
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Jombang menetapkan pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Jombang terpilih hasil Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jombang 2024 yakni, H Warsubi - KH Salmanudin Yazid, Kamis (09/01) kemarin di kantor KPU setempat, jalan KH Romli Tamim.
Quick Count LSI Denny JA: Warsubi-Salmanudin Menang Mutlak Pilkada Jombang
Pasangan calon nomor urut 02 Warsubi dan Salmanudin Yazid unggul dan meraih kemenangan dalam Pilkada Jombang 2024. Hal itu berdasar hasil Quick Count Pilkada yang dilakukan oleh SIGI LSI Denny JA.
Resmi Daftar ke KPU, Warsubi-Salman Siap Majukan Jombang
Warsubi dan Salmanudin Yazid resmi mendaftar ke KPU Jombang dengan diantar oleh ratusan kader dan simpatisan, Rabu (28/8), setelah Selasa (27/8) kemarin mendeklarasikan diri bersama seluruh partai pengusung Koalisi Jombang Maju.
Dapat Rekom PKS untuk Maju Cakada Jombang, Warsubi: Kami akan Berjuang untuk Masyarakat
Banyak cara untuk mengabdi kepada negara, salah satunya dengan menjadi kepala daerah dan berbuat sebaik-baiknya untuk kemaslahatan masyarakat.