Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) diwajibkan oleh UU untuk menggandeng masyarakat dalam upaya mencegah dan memberantas praktik korupsi.
Wartawan
Warga Lamongan Demo Kantor BPN, Jurnalis Dilarang Meliput
Sejumlah jurnalis media cetak dan elektronik di Lamongan kurang mendapat perlakukan kurang baik dari pegawai Badan Pertanahan Nasional (BPN) Lamongan.
PWI Jatim, Kominfo Jatim dan Stikosa-AWS Bahas Program Beasiswa Bagi Keluarga Wartawan
Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi-Almamater Wartawan Surabaya (Stikosa–AWS) siap menggagas program beasiswa bagi keluarga wartawan yang ingin melanjutkan pendidikan di Stikosa–AWS.
Wartawan Filipina dan Rusia Dianugerahi Hadiah Nobel Perdamaian 2021
Dua orang wartawan yang kerap membuat geram pemerintah Rusia dan Filipina dianugerahi penghargaan bergengsi Hadiah Nobel Perdamaian, Jumat (8/10). Keduanya adalah Maria Ressa dan Dmitry Muratov.
Puluhan Wartawan Dinyatakan Lulus UKW, Ketua PWI Malang Raya: Jaga Marwah
Puluhan wartawan di Malang Raya dinyatakan lulus oleh Dewan Pers dalam ujian kompetensi wartawan (UKW) yang digelar oleh Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Malang Raya pada 18 hingga 21 September 2021 di Kampus C IKIP Budi Utomo (IBU), di Jalan Citandui No.46, Kelurahan Purwantoro, Kecamatan Blimbing, Kota Malang.
Kejuaraan PES E-Sport, Guyubkan Wartawan Surabaya dan Sidoarjo
Kejuaraan PES e-sport bertajuk Uye Cup Journalist yang digelar kedua kalinya dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke 75, sekaligus mempererat komunikasi dan silaturahmi antar wartawan sekaligus kepolisian melahirkan juara baru.
Surat Terbuka 500 Wartawan: Media AS Harus Akhiri Malpraktik Jurnalistik Terhadap Palestina
Ratusan wartawan yang bekerja di media Amerika Serikat (AS) membuat surat terbuka, menuntut diakhirinya malpraktik jurnalistik terkait liputan mengenai Palestina.
Ketua DPRD Jatim Minta Penganiayaan Wartawan Tempo Oleh Oknum Aparat Diusut Tuntas
Ketua DPRD Jawa Timur Kusnadi menyesalkan tindakan penganiayaan oknum aparat kepada jurnalis Tempo. Menurut dia tindakan tersebut tidak pantas merusak kebebasan pers dan melanggar prinsip keadilan.
AJI: Banyak Wartawan Masuk Penjara Terjerat UU ITE
Ketua Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Abdul Manan, mengatakan bahwa tidak sedikit kalangan wartawan yang terjerat UU ITE hanya karena mengabarkan informasi melalui berita.
Politikus PDIP Setuju Usulan JMSI, Gus Nabil: Wartawan Harus Dapat Prioritas Vaksinasi
Komisi IX DPR RI setuju usulan Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) bahwa wartawan harus menjadi kelompok prioritas penerima vaksin Covid-19.
JMSI Sudah Betul, Komisi IX Akan Teruskan Usul Wartawan Masuk Prioritas Penerima Vaksin
Komisi IX DPR RI yang membidangi masalah kesehatan akan meneruskan usul agar wartawan yang berada di garis depan dimasukkan dalam kelompok sasaran prioritas penerima vaksin Covid-19.
Teguh Santosa : Wartawan Layak Jadi Garda Terdepan Penerima Vaksin Covid-19
Kalangan media berharap pemerintah bersedia menempatkan insan media, terutama wartawan yang bertugas di garis depan, di dalam kelompok penerima vaksin Covid-19 tahap satu atau tahap dua yang diberikan antara bulan Januari sampai April 2021.
Diduga Gara-gara Pemberitaan, Rumah Wartawan Binjai Ditembak dan Dirusak OTK
Aksi perusakan rumah dilakukan sejumlah orang tidak dikenal (OTK) pada rumah salah seorang wartawan di Kota Binjai. Peristiwa ini terjadi pada Kamis (27/8) dini hari sekitar pukul 01.30 WIB.
Tempo.co Diretas, Pempred Sebut Pembredelan Gaya Baru
Website media online Tempo.co diretas oleh oknum tidak bertanggung jawab.