Khofifah Indar Parawansa mengapresiasi peran Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) dalam upaya pengelolaan zakat produktif untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
zakat produktif
Safari Ramadan di Blitar, Pj Gubernur Adhy Salurkan Santunan 1000 Anak Yatim, Zakat Produktif hingga Pasar Murah
Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono melanjutkan giat Safari Ramadhan 2024. Kali ini kegiatan yang menggandeng Baznas Jatim dan Baznas Kabupaten Blitar ini menghadirkan 1.000 anak yatim/piatu di Pendopo Ronggo Hadinegoro, Kabupaten Blitar, Rabu (27/3) sore.
Bagikan Telur untuk Balita dan Zakat Produktif di Jember, Gubernur Khofifah: Upaya Cegah Stunting dan Menjauhkan dari Rente
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa kembali menggelar operasi pasar murah di City Forest and Farm, Kabupaten Jember, Rabu (31/01). Sebelumnya, gelaran operasi pasar murah telah dilakukan di banyak daerah di Jatim.
Gubernur Khofifah Serahkan Bansos 417 Penerima dan Zakat Produktif bagi Pelaku Ultra Mikro
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menggelar pasar murah di Pendopo Kabupaten Situbondo, Sabtu (16/12).
Serahkan Bansos dan Zakat Produktif di Kab. Mojokerto, Gubernur Khofifah Berharap Jadi Bantalan Sosial Masyarakat Rentan Ekonomi
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menyerahkan Bantuan Sosial (Bansos) untuk masyarakat rentan dan Zakat Produktif bagi Pelaku Usaha Ultra Mikro di Kantor Kecamatan Puri, Kab. Mojokerto Minggu (20/8).
Bagikan Zakat Produktif di Batu Ampar Pamekasan, Gubernur Khofifah Harapkan Pelaku Usaha Ultra Mikro Terlindungi dari Jeratan Rentenir
Memasuki 10 hari kedua bulan puasa, Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa terus melakukan Safari Ramadhan. Kali ini, Khofifah membagikan Zakat Produktif untuk 100 pelaku usaha ultra mikro di Kabupaten Pamekasan, Minggu (2/4).
Wali Kota Eri Ajak Warga Galakkan Zakat Produktif
Di Bulan Suci Ramadan 1444 H, Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengajak masyarakat untuk menggalakkan zakat, infaq dan shodaqoh (ZIS) secara produktif.
Kunjungi Bondowoso, Gubernur Khofifah Salurkan Zakat Produktif dan Santunan Anak Yatim
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menyalurkan 100 paket zakat produktif dan memberikan santunan untuk 200 anak yatim piatu, di pendopo Bupati Bondowoso, Sabtu (30/4).
Gubernur Khofifah Salurkan Zakat Produktif dan Program Buka Puasa Di Kabupaten Madiun
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa kembali menyalurkan Zakat Produktif bagi pelaku Usaha utamanya Ultra Mikro.
Zakat Produktif Hadirkan Senyum Pelaku Usaha Ultra Mikro Kota Malang
RAUT wajah Susi (49) penjual nasi bungkus yang biasa menitipkan dagangannya di warung-warung sekitar Kota Malang tampak sumringah sore ini, Sabtu (5/2). Matanya berbinar-binar usai menerima uang sejumlah Rp500 ribu dari Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa. Rezeki nomplok awal tahun 2022, batinnya.
"Zakat Produktif" Hadirkan Senyum Bahagia Pedagang Kaki Lima di Probolinggo
Perasaan gembira tergambar jelas di raut wajah Saheri (68), penjual gorengan yang telah berjualan selama belasan tahun di Kabupaten Probolinggo. Sapa nyana, kakek empat cucu itu menerima "durian runtuh" berupa bantuan Zakat Produktif yang diberikan Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa di Pendopo Kab. Probolinggo, Minggu (26/12) sore.