Telkomsel menghadirkan Kuncie, sebuah platform yang fokus dalam membuka potensi setiap talenta di Indonesia melalui pembelajaran maupun pengembangan keterampilan di berbagai bidang yang diminati untuk dapat menggapai impian dan kesuksesan yang diinginkan.
- Teknologi AI Tingkatkan Produktivitas Tambang Batu Bara
- Jaringan Indosat 100 Persen Terintegrasi, Kenaikan Trafik Data Capai 25 Persen Saat Puncak Lebaran
- First Media Gelar eSports, Suguhkan Empat Game FPS
“Saat ini kita hidup di zaman yang serba cepat. Kita berpacu bukan hanya dengan waktu, tapi juga dengan kemajuan teknologi digital. Sehingga kita dituntut untuk dapat mengikuti perkembangan-perkembangan tersebut bila ingin survive dan tak ingin tertinggal. Melalui Kuncie, Telkomsel berupaya menjembatani transmisi kompetensi dan keterampilan praktis tersebut menjadi lebih efektif dan efisien secara digital bagi siapa pun untuk meraih kesuksesan," kata Komisaris Utama Telkomsel Wishnutama Kusubandio, dalam keterangan tertulis yang diterima Kantor Berita RMOLJatim, Sabtu (17/7).
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Jaringan 4G XL Axiata Layani 82 Persen Desa di Rokan Hulu
- HUT Ke-25, XL Axiata Bertekad Dukung Pemerintah Wujudkan Transformasi Digital
- Galaxy Z Flip6, Smartphone Andalan Para Konten Kreator