Jumlah kasus pasien terkomfirmasi positif terinfeksi virus corona (Covid-19) di Surabaya hari ini, Rabu (10/6) terus mengalami peningkatan yakni sebanyak 3627.
- Doni Monardo Terkonfrmasi Positif, Begini Keadaannya
- Pelabelan Bahaya BPA Demi Kesehatan Masyarakat, Pakar: Di Berbagai Negara Penggunaan BPA Telah Dilarang
- Masjid Diperbolehkan Jadi Tempat Isolasi Klaster Ramadan Dan Lebaran
Sementara dalam data di situs lawancovid-19.surabaya.go.id untuk pasien dengan pengawasan (PDP) juga mengalami peningkatan sebanyak 3512 kasus.
Hal yang sama juga terjadi pada orang dalam pemantauan (ODP) mengalami peningkatan sebanyak 4040 kasus.
Di situs lawancovid-19.surabaya.go.id juga muncul data terbaru yakni ODP dipantau kali ini mengalami peningkatan sebanyak 547 kasus.
Hal yang sama terjadi pada PDP dalam pengawasan mengalami peningkatan sebanyak 2134 kasus.
Peningkatan juga terjadi pada pasien konfirmasi dalam perawatan yakni sebanyak 2361 kasus.
Dalam situs lawancovid-19.surabata.go.id juga dikelompokkan menjadi lima wilayah yang tersebar di Kota Surabaya meliputi, Surabaya Barat, Pusat, Selatan, Timur dan Utara.
Setiap wilayah memiliki jumlah Kecamatan dan Kelurahan yang berbeda-beda termasuk jumlah ODP, PDP maupun yang positif tefinfeksi Covid-19.
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Terungkap, Varian Omicron Sudah Ada di Belanda Sebelum Ditemukan di Afrika Selatan
- Kenali Gejala Tertular Flu Singapura, Dinkes Surabaya Imbau Masyarakat Terapkan Pola Hidup Bersih dan Sehat
- Mudahkan Layanan Kesehatan, Bupati Malang Resmikan RSU Wajak