Jumlah pasien positif terinfeksi virus corona (Covid-19) di Surabaya hingga Sabtu (4/4) bertambah 3 orang dari sebelumnya berjumlah 74 orang, kini menjadi 77 yang terkonfirmasi.
- Ratusan Rumah Warga Situbondo Rusak Akibat Puting Beliung
- Mako Brimob Polda Jatim Meledak, 10 Anggota Polri Terluka
- Pelaku Persetubuhan di Ngawi Miliki Jimat Semar Mesem
Dari data di situs lawancovid-19.surabata.go.id juga tercatat 6 di antaranya sudah meninggal dunia.
Sedangkan pasien positif virus corona dari luar Surabaya bertambah 4 orang dari sebelumnya berjumlah 3 orang, kini menjadi 7 orang dan pasien positif yang sembuh dari luar Surabaya bertambah 1 orang dari sebelumnya hanya 2 orang, saat ini menjadi berjumlah 3 orang
Untuk pasien dalam pengawasan (PDP) mengalami penambahan sebanyak 30 orang dari sebelumnya berjumlah 221 orang, kini menjadi 251 orang.
PDP sembuh semakin bertambah 1 orqng dari sebelumnya berjumlah 91 orang, kini menjadi 92 orang sedangkan PDP meninggal 2 orang.
Dan orang dalam pemantauan (ODP) mengalami peningkatan sebanyak 78 orang dari sebelumnya sebanyak 575 orang, kini menjadi 653 orang.
Dalam situs lawancovid-19.surabata.go.id juga dikelompokkan menjadi lima wilayah yang tersebar di Kota Surabaya meliputi, Surabaya Barat, Pusat, Selatan, Timur dan Utara.
Setiap wilayah memiliki jumlah Kecamatan dan Kelurahan yang berbeda-beda termasuk jumlah ODP, PDP maupun yang positif tefinfeksi Covid-19.
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Ratusan Petani Dari Sumut Geruduk Istana Negara, Ancam Bertenda Hingga Tuntutan Dipenuhi
- Sempat Delay 30 Menit, Sriwijaya Air Yang Hilang Kontak Dinyatakan Dalam Kondisi Sehat
- Ciri-ciri Penembak Istri Anggota TNI Sudah di Kantong Polisi, Suami Menghilang